Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Kabar PAC » Tanggap Bencana, Ansor Banser Pakal Surabaya Donasikan Bantuan Ke Masyarakat Musibah Erupsi Semeru

Tanggap Bencana, Ansor Banser Pakal Surabaya Donasikan Bantuan Ke Masyarakat Musibah Erupsi Semeru

  • account_circle Ansor Jatim
  • calendar_month Rab, 8 Des 2021
  • visibility 106
  • comment 0 komentar

ansorjatim, Lumajang – Akibat Erupsi Gunung Semeru yang mengakibatkan puluhan warga meninggal dan ribuan masyarakat mengungsi di kabupaten lumajang Jawa Timur menggugah hati Sahabat – sahabat Banser dan Ansor di Kecamatan Pakal Surabaya

Sesuai intruksi Pimpinan Cabang (PC) Gerakan Pemuda (GP) Ansor Kota Surabaya kepada Pimpinan Anak Cabang (PAC) sampai Pimpinan Ranting (PR) untuk membantu masyarakat korban erupsi Semeru Kabupaten Lumajang, Rabu (08/12/2021).Penyerahan Bantuan diserahkan Langsung Oleh Ketua GP Ansor Pac Pakal Surabaya melalui Posko PCNU Kabupaten Lumajang Peduli Semeru,Rabu (08/12/2021

Satuan Komando Rayon (Kasatkoryon) Pakal Sahabat H. M. Adam Ikhsani Mengatan. Mendengar intruksi Ketua Pimpinan Cabang (PC) Gerakan Pemuda (GP) Ansor Kota Surabaya , kami menggalang dana dan karena yang kami dapatkan dari masyarakat Kecamatan Pakal berupa Sembako,obat Obatan,Perlatan Bayi ,uang tunai maka kami ceppat mendistribusikan lokasi bencana untuk bisa di jadikan konsumsi warga pengungsi terdampak erupsi semeru bantuan yang sedikit ini semoga bisa membatu dan meringkan beban masyarakat yang ada disana. Alhamdulillah bisa terkumpul Satu Truk untuk di disalurkan dimasyarakat disana

Sahabat Ahmad Khilmy Mubassir Ketua Pimpinan Anak Cabang (PC) Gerakan Pemuda (GP) Ansor Kecamatan Pakal Surabaya , mengajak Sahabat – sahabat Ansor Banser dari Pengurus Pimpinan Cabang sampai Ranting untuk bahu membahu membatu saudara kita yang ada di lumajang.

Senada Sahabat Ustad Nurrokhim Ketua MDS Rijalul Ansor Kota Surabaya berharap semoga para korban di berikan kesabaran dan kita semua bisa mengambil hikmahnya dari kejadian ini.

Penulis: PAC GP Ansor Pakal

 

  • Penulis: Ansor Jatim

Rekomendasi Untuk Anda

  • Umroh Bersama Ansor Jatim Jilid 2, Sajikan Paket Khusus dan Bawa Misi Ideologis GP Ansor.

    Umroh Bersama Ansor Jatim Jilid 2, Sajikan Paket Khusus dan Bawa Misi Ideologis GP Ansor.

    • calendar_month Rab, 31 Jan 2024
    • visibility 301
    • 0Komentar

    Makkah – PW GP Ansor Jawa Timur kembali sukses laksanakan agenda spiritual yang bertajuk “Umroh Bersama Ansor Jawa Timur” jilid ke 2. Bekerja sama dengan Cahaya Hajar Aswad Tour (CHATour) sebuah travel haji dan umroh yang dimandegani oleh Wakil Ketua PW GP Ansor Jawa Timur H. Muhibbin Billah. Sebanyak 220 jamaah umroh dari Jawa Timur […]

  • PKL Ansor Mojokerto: Meneguhkan Kaderisasi di Bumi Majapahit

    PKL Ansor Mojokerto: Meneguhkan Kaderisasi di Bumi Majapahit

    • calendar_month Jum, 27 Des 2024
    • visibility 346
    • 0Komentar

    Mojokerto, 26 Desember 2024 – Gerakan Pemuda Ansor Kabupaten Mojokerto secara resmi membuka Pendidikan Kader Lanjutan (PKL) di Kampus Universitas KH Abdul Chalim, Pacet. Acara pembukaan ini dihadiri oleh Ketua PW Ansor Jawa Timur, Musaffa Safril, yang memberikan arahan strategis terkait penguatan kaderisasi serta pesan inspiratif mengenai kepemimpinan di wilayah Mojokerto. Dalam arahannya, Musaffa Safril […]

  • PAC GP Ansor Rembang Buka Posko Ramadan, Tekankan Pentingnya Jaga Kondusifitas Selama Ramadan

    PAC GP Ansor Rembang Buka Posko Ramadan, Tekankan Pentingnya Jaga Kondusifitas Selama Ramadan

    • calendar_month Sen, 17 Mar 2025
    • visibility 207
    • 0Komentar

    Bangil – Sebagai wujud menjalankan amanah ‘riayatul ummah’ dalam bulan suci Ramadan, PAC GP Ansor Rembang mendirikan Posko Ramadan di beberapa titik strategis guna memberikan layanan khidmah kepada umat islam yang sedang menjalankan ibadah Ramadan. Ketua PAC GP Ansor Rembang, Mas’ud Wahyudi, menyampaikan bahwa keberadaan Posko Ramadhan ini sangat penting untuk menciptakan lingkungan yang aman […]

  • Ketua PCNU Kota Kraksaan, KH. Sihabudin Sholeh Wafat

    Ketua PCNU Kota Kraksaan, KH. Sihabudin Sholeh Wafat

    • calendar_month Rab, 6 Jul 2022
    • visibility 155
    • 0Komentar

    Kraksaan, AnsorKraksaan – Ketua PCNU Kota Kraksaan, KH. Sihabudin Sholeh wafat pada Selasa sore (5/7/2022). Kepergian beliau meninggalkan dukacita mendalam bagi warga Nahdliyin Kabupaten Probolinggo. Ketua Tanfidziyah periode masa khidmat 2020-2025 itu, menghembuskan nafas terakhir sekitar pukul 16.25 WIB. Saat menjalani perawatan intensif di ICU RSUD dr Moh. Saleh Kota Probolinggo karena penyakit yang dideritanya. […]

  • PW GP Ansor Jawa Timur Gelar Rakorwil dan Malam Keakraban di Sidoarjo

    PW GP Ansor Jawa Timur Gelar Rakorwil dan Malam Keakraban di Sidoarjo

    • calendar_month Sab, 7 Des 2024
    • visibility 351
    • 0Komentar

    Sidoarjo, 7 Desember 2024 – Pimpinan Wilayah (PW) Gerakan Pemuda Ansor Jawa Timur mengadakan kegiatan Rapat Koordinasi Wilayah (Rakorwil) di Gedung Paripurna DPRD Kabupaten Sidoarjo hari ini. Acara tersebut dihadiri oleh Ketua Pimpinan Cabang (PC) Gerakan Pemuda Ansor se-Jawa Timur, Kasatkorcab Banser, dan Koordinator Wilayah (Korwil). Rakorwil yang dimulai pada pagi hari ini bertujuan memperkuat […]

  • LBH PC GP Ansor Kabupaten Pasuruan Resmi Polisikan Faizal Assegaf

    LBH PC GP Ansor Kabupaten Pasuruan Resmi Polisikan Faizal Assegaf

    • calendar_month Rab, 9 Nov 2022
    • visibility 239
    • 0Komentar

    Pasuruan – Cuitan buruk dengan tuduhan yang serius dari akun twitter Faizal Assegaf kepada Ketua Umum PBNU KH. Yahya Cholil Staquf dan Ketua PP GP Ansor H. Yaqut Cholil Qoumas membuat warga Nahdliyin geram. Tindakan Faizal Assegaf yang banyak dinilai keluar dari moral sosial dan menyakiti warga NU tersebut membuat sejumlah element anak muda NU […]

expand_less