Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Kabar Cabang » Momen Lebaran GP Ansor Gresik Gelar Silaturrahim ke Para Kiai dan Ulama’

Momen Lebaran GP Ansor Gresik Gelar Silaturrahim ke Para Kiai dan Ulama’

  • account_circle Redaksi 9
  • calendar_month Sel, 18 Mei 2021
  • visibility 31
  • comment 0 komentar

Gresik – Sebagai bentuk kedekatan antara pemuda dan para sesepuh Kiai dan Ulama dalam bingkai organisasi NU dan menjaga soliditas serta solidaritas diantara mereka. Maka ini menjadi ikhtiar bersama pengurus harian Gerakan pemuda Ansor Kabupaten Gresik.

Hari ini menggelar Silaturrahim kepada para Kiai dan Ulama sekabupaten Gresik. Dengan maksut dan tujuan yakni ada kesinambungan ikatan emosional yang erat dan sinergis (Senin, 17/5/2021)

Kegiatan tersebut menginisiasi betapa pentingnya momen silaturrahim yang bisa dijadikan sebagai edukasi dan pembelajaran akan petuah dan wejangan dari para Kiai dan Ulama.

Adapun Silaturrahim tersebut ke beberapa Masyayikh Kabupaten Gresik yakni Rois Syuriah PCNU Gresik KH. Mahfud Ma’shum, Tanfidziyah PCNU Gresik KH. Khusnan Ali, KH Muchtar Jamil Kiai sepuh Gresik, KH Afif Ma’shum wakil dewan penasehat GP Ansor Gresik.

Ketua pimpinan GP Ansor Gresik Abd Rohim mengatakan, selain Silaturrahim ke para Kiai dan Masyayikh kami juga ingin menggali informasi terkait perjuangan, napak tilas, dan Riayadloh para Kiai dan Ulama

“Hal ini bisa kita jadikan inspirasi dan pegangan Serta pencerahan kepada pengurus GP Ansor sebagai bahan ilmu dan semangat dalam mengabdi.” Katanya

Ia menambahkan, semoga giat seperti ini bisa kita laksanakan setiap momen Idul Fitri dan menjadi program kedepanya lebih baik ”

Harapanya tetap semangat ber Ansor menjadi tempat rumah besar bagi sahabat dan selalu berproses. ” Pungkas Kasdol (Hoo)

  • Penulis: Redaksi 9

Rekomendasi Untuk Anda

  • Resmi, Muktamar ke 34 NU Berlangsung 23-25 Desember 2021

    Resmi, Muktamar ke 34 NU Berlangsung 23-25 Desember 2021

    • calendar_month Sel, 7 Des 2021
    • account_circle Redaksi 9
    • visibility 27
    • 0Komentar

    Jakarta – Rapat pleno PBNU yang dihadiri oleh Rais Aam PBNU KH. Miftachul Akhyar dan Ketua Umum Tandfidziyah PBNU KH. Said Aqil Siraj akhirnya menyepakati keputusan penting yang ditunggu oleh Nahdliyin dan masyarakat. Keputusan penting yang ditunggu publik tentang jadwal pelaksanaan muktamar akhirnya terjawab. Melalui konferensi press ikhbar pelaksanaan muktamar NU ke 34 pada selasa […]

  • Awali Program Tahun Baru GP Ansor Tebuwung Gelar Khatmil Qur’an Dan MDS RA

    Awali Program Tahun Baru GP Ansor Tebuwung Gelar Khatmil Qur’an Dan MDS RA

    • calendar_month Sab, 7 Jan 2023
    • account_circle Redaksi 9
    • visibility 17
    • 0Komentar

    Gresik – Satu bulan setelah Rapat kerja (Raker) di Agrowisata Klumpit Tuban. Jajaran pengurus Gerakan Pemuda (GP) Ansor Tebuwung Dukun Gresik langsung tancap Gas menggelar Khatmil Qur’an dan Majelis Dzikir dan Shalawat Rijalul Ansor (MDS RA). MDA RA adalah bagian penting dalam membangun kebersamaan di organisasi Ansor karena seluruh pilar kekuatan GP Ansor kumpul menjadi […]

  • Rumah Banser Rusak Akibat Diterjang Angin, Ansor Jatim Salurkan Bantuan

    Rumah Banser Rusak Akibat Diterjang Angin, Ansor Jatim Salurkan Bantuan

    • calendar_month Sen, 23 Des 2024
    • account_circle BSA Jawa Timur
    • visibility 45
    • 0Komentar

    Jombang, Ansor – Rumah M. Gufron salah satu anggota Banser Desa Banjardowo Kecamatan Kabuh Kabupaten Jombang rusak berat akibat diterjang oleh angin kencang beberapa hari lalu. Mendengar laporan musibah itu, Departemen Sosial dan Pemberdayaan Masyarakat (Mensospema) GP Ansor Jatim menyalurkan bantuan tali asih kepada M. Gufron. Rijal Mumaziq Wakil Ketua PW GP Ansor Jatim dalam […]

  • Ini Arahan PW GP Ansor Jatim Dalam Pembukaan PKL PC GP Ansor Gresik

    Ini Arahan PW GP Ansor Jatim Dalam Pembukaan PKL PC GP Ansor Gresik

    • calendar_month Jum, 19 Nov 2021
    • account_circle Redaksi 9
    • visibility 18
    • 0Komentar

    Gresik – Kaderisasi menjadi kata kunci dalam kesinambungan organisasi. Tak hanya itu kaderisasi adalah bagian utama dalam menyambungkan mata rantai perjuangan sebuah organisasi. Pelatihan Kepemimpinan Lanjutan (PKL) yang diselenggarakan oleh PC GP Ansor Gresik menjadi satu hal yang penting demi mewujudkan tujuan besar dari GP Ansor sebagai kawah chandradimuka kader Nahdlatul Ulama. Dibuka langsung oleh […]

  • MDS RA Ansor PW Jatim Gelar Doa Bersama Untuk Keselamatan Bangsa

    MDS RA Ansor PW Jatim Gelar Doa Bersama Untuk Keselamatan Bangsa

    • calendar_month Rab, 7 Jul 2021
    • account_circle Redaksi 9
    • visibility 25
    • 0Komentar

    Surabaya – Pengurus Wilayah Jatim Gerakan pemuda (GP) Ansor dan Majelis Dzikir Rijalul Ansor Dan Satkorwil Banser Gelar Doa bersama untuk keselamatan bangsa melalui virtual Kegiatan ini merupakan khidmah GP Ansor, Satkorwil dan MDS RA jatim dalam mendukung pemerintah untuk sosialisasi dan instruksi kepada warga masyarakat jatim untuk selalu mengikuti arahan terkait protokol kesehatan dalam […]

  • Kongres GP Ansor, Mindset Maritim, dan Collective Genius

    Kongres GP Ansor, Mindset Maritim, dan Collective Genius

    • calendar_month Sab, 3 Feb 2024
    • account_circle Redaksi 9
    • visibility 32
    • 0Komentar

    Gerakan Pemuda (GP) Ansor, organisasi kepemudaan terbesar di Indonesia, membuat inovasi. Pertama dalam sejarah, organisasi yang merupakan Badan Otonom (Banom) dari Nahdlatul Ulama’ (NU) ini menggelar kongres di laut menggunakan Kapal Pelni KM Kelud, jum’at (2/1/2024). Sekitar 1.700 kader akan berkongres di atas kapal, yang akan dimulai dari Tanjung Priok, Jakarta, dan akan berakhir di […]

expand_less