Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Kabar PAC » GP Ansor Driyorejo Adakan MDS Rijalul Ansor Dengan Virtual.

GP Ansor Driyorejo Adakan MDS Rijalul Ansor Dengan Virtual.

  • account_circle Redaksi 9
  • calendar_month Sab, 16 Jan 2021
  • visibility 162
  • comment 0 komentar

Gresik – Masa pandemi Covid 19 adalah masa Pembatasan aktivitas Masyarakat. Hal ini menjadi perhatian kita bersama. Dalam rangka untuk membatasi penyebaran pandemi covid 19. Dan kita selalu harus menerapkan protokol kesehatan (prokes) dengan M3 Memakai masker, rajin cuci tangan dan jaga jarak.

Hal ini tidak mengurangi Semangat dan khidmah gerakan pemuda Ansor PAC Driyorejo dalam giat Majelis Dzikir dan Shalawat Rijalul Ansor (MDS RA).

Kegiatan ini ditempatkan Di Kantor MWC NU Driyorejo Kabupaten Gresik (15/1/2021)

Ketua pimpinan GP Ansor PAC Driyorejo Sahabat Khusnul Huda mengatakan, MDS RA ini adalah mengawali di tahun baru bulan januari dan masih ditengah pandemi.

“Alhamdulillah semangat sahabat Masih tetap tinggi dalam kegiatan MDS RA. Di MDS RA ini kita juga mendoakan Para Masyayikh Ulama’ Kiyai, Habaib dan tokoh masyarakat yang Wafat Di bulan januari ini, Ya ini adalah bagian khidmah kita pada Kiyai NU dan NKRI” Ungkapnya.

“Selain itu MDS RA ini adalah bagian dari pasukan langit untuk kita berdoa kepada Alloh SWT. Menjadi kekuatan spritual disamping pasukan darat yakni Banser. Tiga pilar inilah Ansor, Banser, dan MDS RA Menjadi kekuatan Ansor” Terangnya.

Huda menjelaskan, MDS RA ini juga bisa di tayangkan secara Live Di Facebook.” Sahabat Ansor bisa menyaksikan.” Jelasnya.

Pada kegiatan MDS RA ini diisi ngaji kitab Sullam Taufiq Yang diasuh oleh Ustad Hanif Azhar dan juga melibatkan Sahabat pengurus Harian GP Ansor PAC Driyorejo. (Syafik Hoo)

  • Penulis: Redaksi 9

Rekomendasi Untuk Anda

  • Adaptif Terhadap Tantangan Global, Kader Ansor Banser Tulungagung Tanam 1230 Pohon Alpukat

    Adaptif Terhadap Tantangan Global, Kader Ansor Banser Tulungagung Tanam 1230 Pohon Alpukat

    • calendar_month Ming, 25 Mei 2025
    • visibility 358
    • 0Komentar

    Tulungagung, Ansor Jatim – Dalam momentum Hari Kebangkitan Nasional, Pimpinan Cabang Gerakan Pemuda Ansor Tulungagung menggelar Apel Peringatan dan Apel Kader Banser Ketahanan Pangan di Kampus II STAI Diponegoro Tulungagung. Acara ini menjadi simbol kebangkitan peran pemuda dalam menjaga masa depan bangsa melalui aksi nyata ketahanan pangan. Sabtu (24/05/2025). Sebanyak 1230 pohon alpukat ditanam serentak […]

  • Rakerwil LBH GP Ansor Jatim Bahas Kaderisasi hingga Litigasi Hukum Merata Berkeadilan

    Rakerwil LBH GP Ansor Jatim Bahas Kaderisasi hingga Litigasi Hukum Merata Berkeadilan

    • calendar_month Sel, 26 Mar 2024
    • visibility 177
    • 0Komentar

    Mojokerto – Lembaga Bantuan Hukum (LBH) Gerakan Pemuda (GP) Ansor Jawa Timur telah menerima Surat Keputusan LBH PP GP Ansor tertanggal 17 Januari 2024 lalu. Terkini, LBH GP Ansor Jatim menggelar Rapat Kerja (Raker) di Agis Restaurant, Surabaya. Tujuan raker ini adalah membahas tentang kaderisasi pada segmen para advokat yang belum pernah mengikuti jenjang kaderisasi di GP […]

  • Ketua PC Ansor Sampang Apresiasi Giat Seminar Kepemudaan Yang dihadiri Putri Indonesia

    Ketua PC Ansor Sampang Apresiasi Giat Seminar Kepemudaan Yang dihadiri Putri Indonesia

    • calendar_month Sel, 29 Mar 2022
    • visibility 80
    • 0Komentar

    Sampang – Pimpinan Anak Cabang (PAC) Gerakan Pemuda (GP) Ansor Tambelangan, bersama Yayasan Senyum Desa berkolaborasi melaksanakan seminar kepemudaan dan Launching Kader Anti Narkoba yang dilaksanakan di SMA Khoirul Ulum Tambelangan. Giat tersebut dibuka langsung oleh Ketua Mandataris Pimpinan Cabang (PC) GP Ansor Sampang Sahabat Lora Amin Syafi’, sedangkan pemateri seminar diisi oleh Putri Indonesia […]

  • DLH Apresiasi Inovasi Buma Randuagung : Wujudkan Zero Waste dan Kemandirian Ekonomi Melalui Pengolahan Limbah Terpadu

    DLH Apresiasi Inovasi Buma Randuagung : Wujudkan Zero Waste dan Kemandirian Ekonomi Melalui Pengolahan Limbah Terpadu

    • calendar_month Kam, 12 Jun 2025
    • visibility 245
    • 0Komentar

    Malang – Kepala Dinas Lingkungan Hidup (DLH) Kabupaten Malang, Avi Dzulfikar, mengunjungi workshop pengolahan limbah milik Buma Randuagung di Desa Randuagung. Kunjungan ini merupakan bentuk apresiasi atas inisiatif para pemuda desa dalam mengembangkan sistem pengelolaan limbah berbasis ekonomi sirkular yang ramah lingkungan. Dalam kesempatan tersebut, Avi menyampaikan penghargaan setinggi-tingginya kepada Buma Randuagung yang dinilainya telah […]

  • Pegang Prinsip Usul Fiqh, Petani Muda Kader Ansor Raih Penghargaan dari Kementan RI

    Pegang Prinsip Usul Fiqh, Petani Muda Kader Ansor Raih Penghargaan dari Kementan RI

    • calendar_month Sen, 6 Des 2021
    • visibility 82
    • 0Komentar

    Surabaya – Kader GP Ansor Jawa Timur terus menorehkan prestasi. Paling baru, ada petani muda asal Desa Sogo, Kecamatan Balerejo, Kabupaten Madiun, M. Aji Kurniawan (29). Dia berhasil memperoleh penghargaan Farmer of the Years dari Kementerian Pertanian (Kementan) RI kategori milenial. Penyerahan penghargaan berlangsung di Gedung Waskita Rawali Tower, Jakarta Timur pada Kamis (2/12/2021) malam. […]

  • Silaturahmi, Menyatukan Cinta Menyatukan Rasa

    Silaturahmi, Menyatukan Cinta Menyatukan Rasa

    • calendar_month Sel, 29 Mar 2022
    • visibility 60
    • 0Komentar

    Sampang – Rapat Perdana yang dikemas dengan silaturahmi untuk Kepengurusan PC GP Ansor Sampang dari Hasil Tim Formatur masa khidmat 2022 – 2026, yang dilaksanakan di Kantor PCNU Sampang Jalan Diponegoro No 51 Sampang. Selasa (29/03). Ketua Mandataris PC GP Ansor Sampang Sahabat Lora Amin Syafi’, saat memberi sambutan mengatakan, selamat datang kepada para calon […]

expand_less