Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Kabar PAC » Turba PAC GP Ansor Bangil di Ranting Pogar Kuatkan Konsolidasi Organisasi

Turba PAC GP Ansor Bangil di Ranting Pogar Kuatkan Konsolidasi Organisasi

  • account_circle Redaksi 9
  • calendar_month Ming, 10 Apr 2022
  • visibility 140
  • comment 0 komentar

Pimpinan Anak Cabang (PAC) Gerakan Pemuda (GP) Ansor Kecamatan Bangil, Kabupaten Pasuruan menggelar Turun ke Bawah (Turba) ke Ranting Pogar pada Sabtu (09/04/2022). Kegiatan ini dirangkai dengan diskusi dan dialog serta menjalin aspirasi untuk dilaksanakan menjadi cikal bakal program kerja PAC GP Ansor Bangil serta memperkenalkan struktur di pimpinan ranting.

Dalam rangka memperkenalkan struktural yang masuk kepengurusan di Pimpinan Anak Cabang (PAC) Ansor Kecamatan Bangil dan menjalin aspirasi, PAC Ansor Bangil Selenggarakan Turba ke Ranting Pogar yang bertempat di Sekolah Dasar Djalaludin. Sabtu (09/04)

Acara ini juga dihadiri oleh ketua PAC terpilih beserta jajarannya dan beberapa tokoh masyarakat yang ada di pimpinan ranting.

Ketua PAC GP Ansor Bangil menegaskan bahwa acara ini akan digelar secara bergilir dengan mendatangi ranting satu per satu.

“Acara ini tidak hanya dilaksanakan di satu ranting atau satu desa saja. Melainkan akan bergilir, dan untuk selanjutnya kami masih menunggu kesiapan dari ranting lainnya, karena kita perlu untuk bersinergi dan jalan bersama antara pimpinan anak cabang dan semua ranting” kata Zaki.

Menurutnya, acara seperti ini untuk mempererat silaturahmi, menjalin aspirasi dan mengenalkan kepengurusan yang baru.

Sementara itu Ketua Ansor Ranting Pogar, Rohim mengingatkan juga akan pentingnya kaderisasi. Sehingga penataan dan pendataan sangat perlu diperhatikan.

“Jangan hanya fokus untuk pengelolaan saja, kaderisasi juga perlu diperhatikan untuk tiap-tiap bidangnya agar kader Ansor sesuai dengan bidangnya.” Ungkapnya.

  • Penulis: Redaksi 9

Rekomendasi Untuk Anda

  • Banser Bojonegoro Gelar Apel Ketahanan Pangan

    Banser Bojonegoro Gelar Apel Ketahanan Pangan

    • calendar_month Sen, 26 Mei 2025
    • visibility 644
    • 0Komentar

    Bojonegoro, Ansor Jatim– Kasatkorcab Banser Bojonegoro, Moh. Muhtadin, memimpin langsung Apel Kader Patriot Ketahanan Pangan di wilayah barat Kabupaten Bojonegoro. Kegiatan ini melibatkan kader Ansor dan Banser dari berbagai kecamatan dan mendapat apresiasi dari berbagai pihak, Ahad (25/5/25). Apel ini dihadiri oleh Ketua PC GP Ansor Bojonegoro Mochamad Nurwahyudi, Ketua PAC GP Ansor Ngraho, serta […]

  • Pembukaan Posko Ramadhan PAC GP Ansor Sukodono Sidoarjo Ditandai Apel dan Doa Bersama

    Pembukaan Posko Ramadhan PAC GP Ansor Sukodono Sidoarjo Ditandai Apel dan Doa Bersama

    • calendar_month Kam, 27 Feb 2025
    • visibility 407
    • 0Komentar

    Sidoarjo, Ansor – Pembukaan Posko Ramadhan 1446 Hijriah yang digelar oleh Pimpinan Anak Cabang (PAC) Gerakan Pemuda (GP) Ansor Sukodono, Kabupaten Sidoarjo ditandai dengan apel dan doa bersama. Kegiatan ini dilangsungkan di halaman Masjid Maqomus Sakur, Desa Bangsri, Rabu (26/02/2025). Wakil Ketua Pimpinan Cabang (PC) GP Ansor Sidoarjo, Sugeng Riyanto, dalam sambutannya mengatakan, pembukaan posko […]

  • Keramba Kerapu di Pulau Sapeken: Ekosistem Ekonomi Kader Ansor untuk Ketahanan Pangan

    Keramba Kerapu di Pulau Sapeken: Ekosistem Ekonomi Kader Ansor untuk Ketahanan Pangan

    • calendar_month Ming, 15 Jun 2025
    • visibility 457
    • 0Komentar

    Pulau Sapeken, Ansor Jatim — Dalam rangkaian Safari Kepulauan PW GP Ansor Jawa Timur, Ketua PW GP Ansor Jatim, H. Musaffa Safril, didampingi Ketua PC GP Ansor Sumenep, H. Qumri Rahman, melakukan kunjungan langsung ke keramba kerapu yang dikelola oleh kader-kader PAC GP Ansor di pulau Sapeken. Kegiatan budidaya kerapu ini menjadi salah satu contoh […]

  • PC GP Ansor Bangil Kembali Gelar 1000 Dosis Vaksinasi Pertama Untuk Kali Kedua

    PC GP Ansor Bangil Kembali Gelar 1000 Dosis Vaksinasi Pertama Untuk Kali Kedua

    • calendar_month Sab, 4 Sep 2021
    • visibility 158
    • 0Komentar

    Pasuruan – Target menuju Indonesia herd imunity terus dilakukan oleh PC GP Ansor Bangil. Melalui Ketuanya Gus H. Sa’ad Muafi,SH kembali menggelar program 1000 dosis vaksinasi untuk masyarakat. Bertempat di gedung Graha Annisa Foundation pada Sabtu, 04 September 2021, Jajaran PC GP Ansor Bangil dengan bersinergi bersama Muslimat dan Fatayat menggelar Vaksinasi dosis pertama untuk […]

  • Shalawat Kebangsaan Mengiringi Pelantikan PR GP Ansor Sekecamatan Dukun

    Shalawat Kebangsaan Mengiringi Pelantikan PR GP Ansor Sekecamatan Dukun

    • calendar_month Sel, 25 Okt 2022
    • visibility 151
    • 0Komentar

    Gresik – Pimpinan Anak Cabang (PAC) Gerakan Pemuda (GP) Ansor Kecamatan Dukun punya gawe yakni GP Ansor bersholawat dalam rangka hari santri nasional (HSN) dan Pelantikan Pimpinan Ranting se kecamatan Dukun dan pra konferancab PAC GP Ansor Dukun GP Ansor Dukun Bershalawat ini ditempatkan di Dusun Petisari Desa Babaksari Kecamatan Dukun. Ratusan sekher mania memadati […]

  • Gus Syafiq Jemput Langsung Gus Yaqut di Bandara Juanda

    Gus Syafiq Jemput Langsung Gus Yaqut di Bandara Juanda

    • calendar_month Jum, 17 Jun 2022
    • visibility 193
    • 0Komentar

    Surabaya-Ketua Pimpinan Wilayah Gerakan Pemuda Ansor (PW-GP Ansor) Jawa Timur (Jatim), Syafiq Syauqi atau yang akrab disapa Gus Syafiq menjemput langsung Ketua Umum PP GP Ansor, Yaqut Cholil Qoumas di Bandara Juanda, Jum’at (17/6/2022). Kedatangan Panglima Tertinggi Banser itu akan menghadiri Rapat Koordinasi Nasional (Rakornas) Banser 2022 di Kabupaten Pasuruan. Gus Syafiq mengatakan, sebagai tuan […]

expand_less