Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Kabar Cabang » ACTA Kabupaten Probolinggo Ajak Kader Proaktif di Dunia Maya.

ACTA Kabupaten Probolinggo Ajak Kader Proaktif di Dunia Maya.

  • account_circle Redaksi 9
  • calendar_month Kam, 14 Apr 2022
  • visibility 29
  • comment 0 komentar

Probolinggo – Bertempat di gedung baru MWC NU Kecamatan Leces puluhan kader Ansor serta Majelis Dzikir dan Sholawat Rijalul Ansor berkumpul dalam rangka safari ramadhan 1443H yang dikemas dengan Ngaji Kitab Alfawaidul Mukhtaroh serta Giat Ansor Cyber Troops Academy (ACTA) Kabupaten Probolinggo Strategi Bermedsos (13/4/2022).

Peserta kegiatan tersebut meliputi beberapa PAC wilayah timur (Kuripan, Sumber, Bantaran, Leces, Tegalsiwalan dan Dringu) masing-masing PAC mendelegasikan 3 kader terbaiknya untuk dijadikan tim ACTA tiap kecamatan.

pada masing-masing kader itu nantinya akan menjadi penggerak 4 pilar meliputi; 1. Jurnalistik 2. Desain 3. Website 4. Gerakan Media Sosial.

Jika gerakan fisik kita percayai kepada Banser, Gerakan Langit kita serahkan MDS Rijalul Ansor, sedangkan ACTA ini menjadi cikal bakal Gerakan Dunia Maya. Ungkap Sahabat Jalal kepada kader 6 kecamatan yang hadir.

Pada kesempatan lain Komandan ACTA Kabupaten Probolinggo H. Abdul Mujib mengajak kader Ansor agar to the point saja, jangan muluk-muluk yaitu dengan cek kepemilikan akun masing-kader media sosial. Ia juga langsung mempraktikkan tugas like, komentar, dan share saat akun PC GP Ansor Kabupaten Probolinggo unggah media flyer berupa kegiatan dan lainnya.

Ini yang dinanti-nanti oleh tim ACTA, sebuah gerakan massif oleh kader Ansor di dunia maya. ungkap Komandan ACTA Probolinggo.

Kegiatan ini menjadi awal mula kebangkitan Ansor Kabupaten Probolinggo dalam hal sadar bermedia sosial, bagaimana tidak jika sebuah berita dan kegiatan Ansor hanya dikonsumsi sendiri bahkan tidak di ekspose di media sosial maka akan menjadi sebuah kegiatan biasa-biasa saja. namun kegiatan yang biasa saja jika dikemas dan dipublikasikan ke publik dengan framing berita menarik maka kegiatan tersebut akan menjadi hal luar biasa. Tentu tidak melebih-lebihkan suatu realitas kegiatan Ansor itu sendiri. (Ferry Zakin)

  • Penulis: Redaksi 9

Rekomendasi Untuk Anda

  • Ketua Ansor Jatim Pompa Semangat Kader Melalui Genologi dan Peran Kesejarahan Ansor

    Ketua Ansor Jatim Pompa Semangat Kader Melalui Genologi dan Peran Kesejarahan Ansor

    • calendar_month Jum, 20 Des 2024
    • account_circle BSA Jawa Timur
    • visibility 141
    • 0Komentar

    Bangkalan, Ansor – Ketua Pimpinan Wilayah (PW) Gerakan Pemuda Ansor Jawa Timur (Jatim), Musyaffak Safril pompa semangat kader dalam acara PKL di Bangkalan, Kamis (19/12/2024). Melalui materi ke-Ansor-an II (Genologi dan Peran Kesejarahan Ansor), H. Musyaffak Safril menyampaikan Kelahiran Gerakan Pemuda Ansor (GP Ansor) diwarnai oleh semangat perjuangan, nasionalisme, pembebasan, dan epos kepahlawanan. Menurutnya, GP […]

  • Bencana Puting Beliung Di Tarik, Banser Bahu Membahu Membersihkan Bangunan Yang Rusak

    Bencana Puting Beliung Di Tarik, Banser Bahu Membahu Membersihkan Bangunan Yang Rusak

    • calendar_month Sen, 15 Feb 2021
    • account_circle Ansor Jatim
    • visibility 119
    • 0Komentar

    Komando Satuan Rayon Banser Kecamatan Tarik galang donasi dan kerja bakti membersihkan puing-puing bangunan yang roboh akibat bencana puting beliung di Desa Segodobancang kecamatan Tarik Senin (15/02) di lokasi musibah relawan Ansor-Banser membersihkan bangunan yang roboh akibat puting beliung dan memasang kembali atap-atap yang rusak akibat sapuan angin puting beling dibantu oleh warga setempat. Kepala […]

  • Hadiri PKD 3 PAC GP Ansor Gadingrejo, Gus Didit : Ibarat Api Unggun Kaderisasi adalah Kayunya

    Hadiri PKD 3 PAC GP Ansor Gadingrejo, Gus Didit : Ibarat Api Unggun Kaderisasi adalah Kayunya

    • calendar_month Ming, 19 Jan 2025
    • account_circle BSA Jawa Timur
    • visibility 105
    • 0Komentar

    Pasuruan Kota, Ansor Jatim – PKD (Pelatihan Kepemimpinan Dasar) Ansor merupakan salah satu syarat administrasi untuk menjadi pengurus Ansor. Kaderisasi yang dilakukan secara berjenjang dan berkelanjutan diharapkan dapat membuat organisasi Ansor berjalan dengan baik. Kegiatan PKD PAC GP Ansor Gadingrejo masuk periode ke 3 dan mengusung tema “Satu Barisan Satu Cita” diikuti oleh 28 peserta […]

  • PC GP Ansor Gresik Gelar Doa Bersama Untuk Refleksi Dan Mukhasabah

    PC GP Ansor Gresik Gelar Doa Bersama Untuk Refleksi Dan Mukhasabah

    • calendar_month Rab, 18 Agu 2021
    • account_circle Redaksi 9
    • visibility 34
    • 0Komentar

    Gresik- Pimpinan Cabang gerakan pemuda Ansor (PC) Kabupaten Gresik menyelenggarakan acara Doa bersama dan refleksi tahun baru Islam 1443 H, Kemerdekaan RI ke 76 dan Menghadapi pandemi covid 19. Acara tersebut diselenggarakan di gedung PCNU Gresik melalui live streaming YouTube channel PC GP Ansor Gresik.Dan diikuti oleh Pimpinan Anak cabang (PAC) Ranting sekabupaten Gresik baik […]

  • Transformasi Digital untuk Ketahanan Pangan Buruh

    Transformasi Digital untuk Ketahanan Pangan Buruh

    • calendar_month Sab, 3 Mei 2025
    • account_circle Ansor Jatim
    • visibility 84
    • 0Komentar

    Oleh: Mochamad Nur Rofiq – Ketua Bidang Siber, Transformasi Digital & Teknologi Informasi, PC GP Ansor Tuban Buruh bukan hanya tenaga penggerak roda industri, tetapi juga bagian penting dari rantai ketahanan pangan bangsa. Di Jawa Timur, kita mengenal banyak buruh tani, buruh industri pengolahan pangan, hingga buruh transportasi hasil panen. Namun di tengah derasnya arus […]

  • Satkorwil Banser Jatim Ziarah ke Makam Riyanto, Kenang Aksi Heroiknya Demi Kemaslahatan Umat

    Satkorwil Banser Jatim Ziarah ke Makam Riyanto, Kenang Aksi Heroiknya Demi Kemaslahatan Umat

    • calendar_month Rab, 25 Des 2024
    • account_circle BSA Jawa Timur
    • visibility 124
    • 0Komentar

    Mojokerto, Ansor – Satkorwil Banser Jawa Timur beserta jajarannya ziarah ke makam almarhum Riyanto, Banser Mojokerto yang gugur saat menyelamatkan jemaat gereja dari ancaman bom pada tahun 2000. Rabu (25/12/2024). Ziarah tersebut Kasatkowil Jawa Timur H. Rizza Ali Faizin didampingi jajarannya beserta Satkorcab sekitar Mojokerto seperti Sidoarjo, Mojokerto kabupaten dan kota dan mantan Kastkorcab Mojokerto […]

expand_less