#Medaeng

Setelah Pelantikan, LBH Ansor Jatim Tancap Gas Sosialisasi di Lapas Medaeng
- calendar_month Sel, 15 Apr 2025
- visibility 265
- 1Komentar
Surabaya, Ansor Jatim – Setelah resmi dilantik, Lembaga Bantuan Hukum (LBH) Ansor Jawa Timur langsung tancap gas dengan melakukan sosialisasi di Lembaga Permasyarakatan (Lapas) Medaeng, Surabaya. Kegiatan ini bertujuan untuk memberikan pengetahuan dan pemahaman tentang hukum kepada warga binaan Lapa s Medaeng. Dalam kegiatan sosialisasi ini, LBH Ansor Jatim memberikan materi tentang hak-hak warga binaan, […]