Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Kabar PAC » Respon Perpanjangan PPKM, Ansor Benjeng Borong Pedagang Keliling di Hari Kemerdekaan

Respon Perpanjangan PPKM, Ansor Benjeng Borong Pedagang Keliling di Hari Kemerdekaan

  • account_circle Redaksi 9
  • calendar_month Sel, 17 Agu 2021
  • visibility 108
  • comment 0 komentar

Gresik – 17 Agustus 2021 menjadi hari Spesial Rakyat Indonesia karena pada saat ini lah Rakyat Indonesia Bebas dari Penjajah dan Menyatakan Kemerdekaan nya pada tahun 1945. Maka Rakyat indonesia pada tanggal 17 Agustus banyak melakukan kegiatan Perayaan untuk memperingati Hari Kemerdekaan mulai dari Upacara, Lomba Lomba atau kegiatan dalam bentuk Lainnya.

Akan tetapi masa Pandemi ini kegiatan peringatan Hari Kemerdekaan dengan pembatasan Protokol Kesehatan. Sehingga kegiatan yang berpotensi Kerumunan tentu tidak mungkin untuk dilakukan.

Hal ini menginspirasi Sahabat sahabat Ansor Banser Benjeng untuk melakukan Kegiatan Sosial dalam rangka memperingati Hari Kemerdekaan Dan juga membantu meringankan Beban Para Pedagang Keliling ditengah Pandemi Covid 19 yang mengalami banyak kesulitan dan berkurangnya Penghasilan. Maka Momentum Kemerdekaan ini PAC Gp. Ansor Benjeng Bersama ABDI (Ansor Benjeng Peduli) melakukan Aksi Borong Dagangan para pedangan keliling yang melintas disepanjang jalan kecamatan Benjeng. Yang kemudian Hasil Jajanan atau makanan tersebut diberikan ke beberapa Panti Asuhan sekitar.

” Kita ketahui Bersama bahwasanya PPKM Terus diperpanjang oleh Pemerintah, kita sangat yakin apa yang dilakukan oleh pemerintah adalah solusi terbaik untuk keselamatan dan kesehatan rakyat Indonesia, akan tetapi juga banyak memberikan dampak ekonomi yang luar biasa, khususnya para pedagang keliling dan para PKL. Maka kami dari Ansor Benjeng Peduli ingin membantu para pedagang keliling khususnya dengan memborong jualan mereka yang kebetulan Berjualan pada hari kemerdekaan saat ini “. Ucap Sahabat. Hanif Romadhon Kordinator ABDI

Ia juga berharap semoga kegiatan ini bisa meringankan beban para pedagang keliling, minimal mereka bisa Merdeka disaat hari kemerdekaan ini. Dan kami berharap Pemerintah juga ikut serta perhatian dan Peduli dengan para pedagang yang Terdampak akibat pembatasan PPKM dan Pandemi Covid 19. Dengan kebijakan yang membantu dan meringankan beban derita warga dan masyarakat. “Ucap Cak Hanip

Hal yang sama juga disampaikan oleh ketua PAC GP Ansor Benjeng bahwasanya HUT RI Ke 76 , Pimpinan Anak Cabang mempunyai Beberapa rangkaian kegiatan di hari kemerdekaan saat ini. Mulai Pagi kita menghadiri Undangan Muspika untuk mengikuti Upacara yang dalam hal ini di hadiri oleh Sahabat-sahabat Banser Yon Benjeng, yang kemudian dilanjutkan Kegiatan Aksi Borong Pedagang Keliling Oleh sahabat sahabat ABDI, Dan nanti malam akan kita tutup dengan kegiatan renungan dan ziarah ke makam para pahlawan “. Ucap M.Farid Suyufi

Kegiatan yang di laksanakan oleh beberapa sahabat Ansor Benjeng Peduli banyak menyita perhatian warga dan respon yang menggembirakan buat para pedagang Keliling. Salah satunya diungkapkan Bapak Seno penjual Es Wawan yang setiap hari berjualan dengan sepeda Ontel nya. Usia Bapak Seno yang sudah lanjut usia Tersebut masih tetap berjualan keliling dari desa kedesa dengan mengayuh sepeda.

” Matur Suwon Banser, Al Hamdulillah dodolanku di tebas Kabeh, biasane Moleh sore, Saiki wes iso Moleh”. Ungkap Wak Seno dengan ekspresi kebahagiaan.

Selain Wak Seno juga banyak pedagang keliling yang diborong oleh Sahabat Ansor Banser Benjeng, antara lain Pedagang Pentol, Pedagang Es, Dll.

Para pedagang keliling Sangat bergembira dengan kegiatan Ansor Banser yang telah peduli terhadap keberadaan para pedagang Keliling.(Syafik Hoo)

  • Penulis: Redaksi 9

Rekomendasi Untuk Anda

  • Lancar dan Inovatif, Gus Syafiq Apresiasi Kepemimpinan Gus Men Dalam Pelayanan Haji 2024

    Lancar dan Inovatif, Gus Syafiq Apresiasi Kepemimpinan Gus Men Dalam Pelayanan Haji 2024

    • calendar_month Rab, 26 Jun 2024
    • visibility 226
    • 0Komentar

    Surabaya – Menteri Agama, Yaqut Cholil Qoumas, menilai penyelenggaraan ibadah haji tahun 1445 H/2024 M berjalan dengan baik dan lancar. Dalam kepemimpinan yang kuat dan amanah, Raja Salman dan Putra Mahkota Muhammad bin Salman telah sukses smemastikan semua rangkaian ibadah haji berjalan lancar. Menag Yaqut memberikan apresiasi kepada Pemerintah Kerajaan Saudi Arabia atas sejumlah inovasi […]

  • Peringati Hari Lahir Pancasila, Ansor Sumberasih Napak Tilasi Ulama NU

    Peringati Hari Lahir Pancasila, Ansor Sumberasih Napak Tilasi Ulama NU

    • calendar_month Sel, 1 Jun 2021
    • visibility 185
    • 0Komentar

    Probolinggo – Dalam rangka memperingati Hari Lahir Pancasila, Jajaran pengurus PAC GP Ansor Sumberasih melakukan napak tilas sejarah sesepuh dan ulama se kecamatan Sumberasih. Kegiatan yang bertujuan mengenang dan meneladani sejarah lokal pejuang NU itu dilaksanakan dengan tetap menggunakan protokol kesehatan. Sejumlah Kader Ansor, Banser dan MDS Rijalul Ansor secara bersama mengunjungi makam dan situs […]

  • Tausiyah Rais Aam KH Miftachul Akhyar: Tanggung Jawab Kaum Santri

    Tausiyah Rais Aam KH Miftachul Akhyar: Tanggung Jawab Kaum Santri

    • calendar_month Jum, 14 Agu 2020
    • visibility 413
    • 2Komentar

     Jakarta – Saat ini, kita hidup di tengah-tengah fitnah dan sedang menghadapi beberapa situasi darurat. Mulai dari darurat ahlussunnah wal jamâ’ah (aswaja), darurat sami’na wa atha’na, darurat hoaks, darurat tabayun, hingga darurat radikalisme (kalimatu haqqin urîda bihâ bâthil). Dalam situasi dan kondisi tersebut, setiap pengurus Nahdlatul Ulama tentu memiliki kewajiban moral untuk melakukan pembinaan terhadap umat […]

  • Moh. Syahidin Nahkoda Baru PAC GP Ansor Dukun

    Moh. Syahidin Nahkoda Baru PAC GP Ansor Dukun

    • calendar_month Sen, 23 Nov 2020
    • visibility 371
    • 7Komentar

    Gresik – Konferensi anak cabang Gerakan Pemuda Ansor kecamatan Dukun hari ini digelar. Konferensi ini merupakan musyawarah tertinggi di tingkat GP Ansor PAC Dukun. Kegiatan ini dipusatkan diAula ponpes Ihyaul Ulum, Dukun (22/11/2020). Konfercab ke VIII tahun 2020 dengan mengusung tema “Bergerak Dinamis dan Bahagia” Dengan logo padi dan ikan. Dalam proses pemilihan tersebut, Sahabat […]

  • Ketua Terpilih PAC GP Ansor Pakal Surabaya Janji Kuatkan Kaderisasi

    Ketua Terpilih PAC GP Ansor Pakal Surabaya Janji Kuatkan Kaderisasi

    • calendar_month Sen, 6 Sep 2021
    • visibility 226
    • 0Komentar

    Pimpinan Anak Cabang (PAC) Gerakan Pemuda (GP) Ansor Kecamatan Pakal menggelar Konferensi Anak Cabang (Konferancab) VIII di Aula MWC NU Pakal Surabaya , Ahad (05/9/2021). Setelah melalui proses dalam Konferancab, akhirnya terpilih Ketua PAC GP Ansor Pakal masa khidmah 2021 -2023. Sahabat Khilmy Mubassyir yang terpilih secara aklamasi dengan mengantongi 4 rekomendasi dari 4 Ranting […]

  • Rijalul Ansor Jatim Ajak Kader Jadi Insan Inovatif Kreatif dan Solutif

    Rijalul Ansor Jatim Ajak Kader Jadi Insan Inovatif Kreatif dan Solutif

    • calendar_month Jum, 14 Nov 2025
    • visibility 334
    • 0Komentar

    Gelar Dirosah Wustho, Ketua PW MDS Rijalul Ansor Jatim Ajak Kader Jadi Insan Inovatif Kreatif dan Solutif Sampang, Ansor Jatim – Pimpinan Wilayah MDS Rijalul Ansor Jawa Timur menggelar pembukaan Dirosah Wustho dengan tema “Meneguhkan kader terbaik dunya dan ukhro” di Pondok Pesantren At-Taufiq Desa/Kecamatan Robatal, Kabupaten Sampang, Jumat (14/11/2025). Kegiatan kaderisasi jenjang ke dua […]

expand_less